Home » » Bupati Batu Bara Hadiri Suroan di Desa Lubuk Besar

Bupati Batu Bara Hadiri Suroan di Desa Lubuk Besar

Written By Humas Batu Bara on 9.30.2019 | 30.9.19


Siaran Pers
Nomor                          : Humas/ SP/9/ 2019
Hari/Tanggal                : Minggu, 29 September 2019
Lokasi                           : Desa Lubuk Besar

Bupati Batubara Bapak Ir. H.  Zahir,M.AP didampingi sejumlah pimpinan organisasi perangkat daerah (OPD) dalam acara peringatan tahun baru Islam 1440 H di Desa Lubuk Besar Kecamatan Datok Lima Puluh,Minggu (29/9).

Dalam hal ini Bupati Batubara Bapak Ir. H Zahir, M.AP mengatakan pagelaran wayang kulit ini merupakan kearifan lokal yang dimiliki oleh masyarakat Desa Lubuk besar,dan saya yakin dengan adanya acara ini kita bisa merasa memiliki dari cerita wayang kulit yang digelar setiap tahunnya pada bulan syuro atau muharram,dan kegiatan ini sudah berlangsung sejak tahun 70an.

Bapak Bupati juga menambahkan,pelestarian budaya yang seperti ini kita harapkan dapat bertumbuh dan berkembang sehingga dapat menangkal budaya luar yang terkesan radikal dan tidak sesuai dengan kondisi masyarakat Indonesia pada umumnya. Dan dari cerita wayang golek ini memberikan pesan pesan moral yang adikuhung,dan memberikan gambaran yang hak dan batil sehingga dapat menjadi tuntunan bukan sekedar tontonan. Kata Bapak Bupati”

"Kegiatan ini salah satu sebagai motifasi nilai nilai kegotong royongan masyarakat,sebagai semboyan yang digelar panitia tahun ini," Desi Mowocoro Negoro Mowototo", pengertian nya bahwa desa harus memiliki kearifan lokal yang dapat mendorong masyarakat nya untuk membangun desanya dan negara memiliki tatanan pemerintahan yang kondisif. Dan kita harapkan semoga negara kita menjadi negara yang gema Ripha Lohjinawi Roti Tentrem Titi Raharjo,

Share this article :

Post a Comment

 
Support : Humas Batubara | aanKFM.Inc | Official Humas Batubara
Copyright © 2017. Humas Batubara - All Rights Reserved
Template Created by Humas Batubara Published by Humas Batubara
Proudly powered by Blogger